Home / Lowongan Kerja / IT Personal / Engineer / Informasi Lowongan Kerja PT. Visionet Data Internasional

Informasi Lowongan Kerja PT. Visionet Data Internasional

PT. Visionet Data Internasional atau biasa disingkat menjadi VisioNet, sebuah perseroan, merupakan sebuah perusahaan yang berkecimpung di bidang IT Managed Services. Visionet Data Internasional atau VisioNet menyediakan layanan Managed Services yang terpadu di mana Visionet Internasional atau VisioNet meliputi tujuh puluh lima cabang yang tersebar di seluruh kawasan di Nusantara. Visionet Data Internasional atau VisioNet menyediakan layanan di antaranya Outsourcing Services misalnya Application Services, Infrastructure Support Outsourcing, Field Services (Total EDC Outsourcing, Desktop Management Services, Total ATM Outsourcing, Roll Out Services, Infrastructure Support, Network Management), dan Data Center Outsourcing. Visionet Data Internasional atau VisioNet sudah mempunyai sertifikat ISO 9001:2008 untuk 3 titik inti yakni IT Operation & Maintenance Services, EDC, dan DSN. Dan juga Visionet Data Internasional atau VisioNet sudah mempunyai sertifikat IT securities yaitu sertifikat ISO 27001:2005.

Saat ini membutuhkan tenaga kerja sebagai Service Area Engineer, dengan Deskripsi kerja :

  • Meng-manage kegiatan rutin  operasional lapangan dalam memberikan layanan kepada Customer , Melakukan trobleshooting dan memastikan perangkat yang terpasang di customer baik dan bisa di gunakan khusunya memastikan pencapaian standar layanan yang telah ditentukan oleh perusahaan.

Persyaratan :

  1. Pendidikan lulusan SMA / SMK Sederajat
  2. Memiliki perangkat keras dan troubleshooting komputer
  3. Usia maksimum 28 tahun
  4. Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik
  5. Teliti dan Ulet bekerja.
  6. Diutamakan mempunyai pengalaman sebagai Engineer Lapangan
  7. Memiliki sepeda motor dan SIM C
  8. Mampu bekerja dalam tekanan.
  9. Memiliki Loyalitas dan integritas dalam bekerja
  10. Siap bekerja hingga larut malam
  11. Tidak Pernah ada catatan buruk Kepolisian Republik Indonesia

Kirimkan CV dan lamaran lengkap ke :

PT. Visionet Data Internasional

Jl. Sei Betung Nomor 500A Pakjo , Palembang

Telpon : 0711 – 713878

atau melalui e-mail : febrian.cahyo@visionet.co.id

Lamaran ditunggu paling lambat tanggal 31 Agustus 2018

About Career Center

Merupakan lembaga yang melakukan fungsi mempertemukan mahasiswa dan lulusan pencari kerja dengan perusahaan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Info Lowongan Kerja PT. Media Telekomunikasi Mandiri – SUPERVISOR DIRECT SALES FORCE

Posisi : SUPERVISOR DIRECT SALES FORCE Kualifikasi : • Minimum Pendidikan D3 ...